Backup dan Restore Router Mikrotik

Backup adalah aktifitas untuk membuat salinan berkas utama agar suatu waktu dibutuhkan jika berkas utama tidak ada atau sedang dipakai maka bisa menggunakan salinannya yang identik. Sedangkan Restore adalah mengembalikan atau mengekstrak file backup ke dalam bentuk dan format file aslinya baik melalui proses decompress maupun tidak sama sekali.

Berikut langkah-langkahnya: 

A. BACKUP
  • CLI 

1. Masuk termina, untuk melakukan backup ketik perintah: system backup save  


2. Dan lihat apakah file backup sudah terbuat. file print




  • GUI 
1. Remote menggunakan WinBox, dan klik: Files>Backup



2. Beri nama atau password sesuka anda.



3. Drag and Drop file backup ke tempat yang anda ingin simpan.



Untuk melihat file backup lewat FTP juga bisa caranya dengan buka browser dan ketik perintah: ftp://ip_server



B. RESTORE 

  • CLI 
1. Masuk ke terminal dan ketik perintah: system backup load name=nama_file_backup restore and reboot? y



  • GUI 

1. Remote menggunakan WinBox, dan klik: files>Restore.




Kemudian, Klik Restore.



dan Klik Yes untuk Reboot.



Semoga Bermanfaat, Sampai Jumpa!